Abstract

Cosmetics can already be regarded as a necessity which will further determine its consumption choices with a variety of cosmetic brands both domestically and abroad. Consumers make considerations based on the brand's image, product prices, product quality, and others.The purpose of this study to determine television advertising impressions affect the Maybellien cosmetics brand image, to find out celebrity endorsement affect maybellien cosmetics brand image and to find out between television advertisement shows and celebrity endorsements simultaneously affect the brand image Maybelline cosmetics .
 This research method is quantitative. The technique used in data collection in this study used observation, interview and questionnaire techniques. Then in analyzing data using quantitative methods, i.e. the data collected is then analyzed. After the data is collected, then the data is analyzed using multiple regression analysis and processed using SPSS. Based on data analysis using SPSS, the conclusions of television commercials and celebrity endorsement impressions simultaneously / simultaneously affect the brand image of Maybelline Cosmetics in Management students of the Faculty of Economics and Business, University of Muhammadiyah Metro University.
 
 Abstrak
 Kosmetik sudah bisa dikatakan sebagai kebutuhan yang selanjutnya akan menentukan pilihan konsumsinya dengan berbagai merk kosmetik baik dalam negeri maupun luar negeri. Konsumen membuat pertimbangan berdasarkan citra merek, harga produk, kualitas produk, dan lain-lain. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh tayangan iklan televisi terhadap citra merek kosmetik Maybellien, mengetahui pengaruh endorsemen selebriti terhadap citra merek kosmetik maybellien, dan untuk mengetahui antara tayangan iklan televisi dan celebrity endorsement secara simultan mempengaruhi citra merek kosmetik Maybellien.
 Metode penelitian ini adalah kuantitatif. Teknik yang digunakan dalam pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan teknik observasi, wawancara dan angket. Kemudian dalam menganalisis data dengan menggunakan metode kuantitatif, yaitu data yang terkumpul kemudian dianalisis. Setelah data terkumpul, selanjutnya data tersebut dianalisis dengan menggunakan analisis regresi berganda dan diolah menggunakan SPSS. Berdasarkan perhitungan Uji t, maka kesimpulan iklan televisi dan tayangan celebrity endorsement secara simultan berpengaruh signifikan dan positif dalam meningkatkan variable dependent brand image kosmetik Maybelline. Dari hasil perhitungan Uji f yang diperoleh bahwa tayangan iklan televisi dan celebrity endorsement berpengaruh signifikan terhadap citra merek pada mahasiswi Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Metro.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call