Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk memahami bagaimana kurikulum merdeka diterapkan di sekolah penggerak. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif untuk mengamati dan mengumpulkan informasi melalui observasi dan wawancara, sehingga hasilnya bermanfaat dan mudah dipahami. Penelitian menunjukkan bahwa implementasi kurikulum merdeka di sekolah penggerak efektif, meskipun menghadapi berbagai tantangan. Kepala sekolah dan guru memainkan peran kunci dalam kesuksesan penerapan ini. Sebagai pemimpin, kepala sekolah harus mampu mengubah mindset manajemen staf sekolah untuk siap menghadapi perubahan demi kesuksesan kurikulum merdeka

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call