Abstract

Human trafficking is a serious Transnational Organized Crime (TOC) faced by countries globally, including Indonesia and its neighbor, Malaysia. Both countries are categorized as tier 2 in the Palermo Protocol watchlist for their ineffective implementation of national laws and regulations to prevent or stop human trafficking. While Indonesia becomes the source country for human trafficking, Malaysia is the receiving country with the most Indonesian victims of human trafficking. There has been an increasing number of cases in 2014-2016. This paper aims to answer the main research question: what has caused the increase of human trafficking cases between Indonesia and Malaysia within this period? While internal factors from the source country influence human trafficking, external and personal factors contribute to the cases.

Highlights

  • Human trafficking is a serious Transnational Organized Crime (TOC) faced by countries globally, including Indonesia and its neighbor, Malaysia

  • This paper aims to answer the main research question: what has caused the increase of human trafficking cases between Indonesia and Malaysia within this period? While internal factors from the source country influence human trafficking, external and personal factors contribute to the cases

  • Dipetik Februari 18, 2020, dari TIMES INDONESIA: https://www.timesindonesia.co.id/read/news/189939/usaid-identifikasipenyebab-tingginya-angka-kematian-bayi-di-jatim

Read more

Summary

KERANGKA PEMIKIRAN

Dalam penelitian yang membahas tentang Peningkatan Jumlah Kasus Perdagangan Manusia dari Indonesia ke Malaysia pada Tahun 2014-2016, Studi terdahulu yang pertama yang diambil penulis untuk mendukung penelitian ini yaitu penulis menggunakan Jurnal milik Everd Scor Rider yang berjudul “Human Trafficking di Nusa Tenggara Timur” yang ditulis pada tahun 2017. Keamanan yang tidak mampu dijamin oleh negara dapat menimbulkan warga negara tersebut memutuskan untuk pindah ke negara yang lain yang dirasa lebih aman dan nyaman, lagi-lagi hal ini menjadi sebuah kesempatan bagi para oknum yang terlibat dalam aktivitas perdagangan manusia. Indikator-indikator tersebut akhirnya diturunkan agar dapat lebih mudah diimplementasikan yaitu: the percentage of male population over the age of 60 (persentase dari populasi kaum pria diatas 60 tahun), level of governmental corruption (tingkat korupsi pemerintah), infant mortality (tingkat kematian bayi), food production (produksi pangan), serta energy consumption per capita (konsumsi energi per kapita) (Bales, 2007). Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor yang membuat jumlah kasus perdagangan manusia dari Indonesia ke Malaysia meningkat pada tahun 20142016, dengan teknik analisis data secara induktif dengan tahapan studi Pustaka dan wawancara, Pengumpulan data, Kategorisasi data, Penyajian data, dan Pengambilan keputusan

HASIL DAN PEMBAHASAN
Total Negara
Indonesia Malaysia
Kesejahteraan Ekonomi
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.