Abstract

Kepemimpinan adalah suatu hal yang sangat mendasar dalam manajemen suatu organisasi, khususnya di Lembaga Pendidikan Islam. Kepemimpinan Pendididkan Islam berperan penting dalam mencapai tujuan yang di inginkan. Keberhasilan seorang pemimpin dapat dinilai dari cara mengelola konflik, baik konflik yang bersifat internal maupun eksternal yang ada di lembaga pendidikan yang dipimpin. Manajemen konflik dilakukan untuk menyelesaikan masalah yang bertujuan meningkatkan kinerja individu dan produktivitas organisasi. Dengan adanya manajemen konflik berbagai permasalahan di dunia pendidikan dapat diminimalisir dan dicegah sebelum nantinya merugikan pihak satu dengan yang lain. Metode penelitian yang digunakan adalah jenis penelitian kualitatif yang dilakukan dengan cara mencari sumber dan datanya berdasarkan buku, artikel, atau jurnal yang relevan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa seorang pemimpin harus mempunyai strategi atau peran besar dalam menyelesaikan persoalan yang terjadi di lembaga pendidikan Islam agar masalah didalam suatu lembaga dapat selesai dengan baik dan efisien, juga perlunya pendekatan yang digunakan sebagai kontribusi peran kepemimpinan dalam manajemen konflik. Manajemen konflik menjadi bagian urgen dalam kepemimpinan lembaga pendidikan Islam untuk meguatkan sebuah lembaga akan sebuah konflik yang dihadapi. Leadership is something that is very basic in the management of an organization, especially in Islamic Education Institutions. Islamic Education Leadership plays an important role in achieving the desired goals. The success of a leader can be judged by the way he manages conflict, both internal and external conflicts that exist in the educational institution he leads. Conflict management is carried out to solve problems that aim to improve individual performance and organizational productivity. With conflict management, various problems in the world of education can be minimized and prevented before they harm one party or another. The research method used is a type of qualitative research which is carried out by finding sources and data based on relevant books, articles, or journals. The results of the study show that a leader must have a strategy in resolving problems that occur in Islamic educational institutions so that problems within an institution can be resolved properly and efficiently as well as the need for an approach used as a contribution to the role of leadership in conflict management. Conflict management is an urgent part of the leadership of Islamic educational institutions to strengthen an institution for a conflict it faces.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.