Abstract

Penelitian ini di latar belakangi dengan kurangnya tingkat ekonomi masayarakat, kurangnya keterampilan serta bertujuan untuk mendeskripsikan proses pemberdayaan serta untuk mengetahui strategi apa saja yang akan di gunakan dalam meningkatkan ekonomi masyarakat melalui pelatihan tata boga. Penelitian ini di laksanakan di desa Lueng Keubeu.Para masyarakat perlu mengasah kembali keterampilan-keterampilan nya melalu pelatihan yang di selengarakan di desa khususnya pelatihan tata boga, dengan adanya kegiatan tersebut mampu membekali dan menjadikan mereka berdaya saingdalam bidang ekonomi. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Strategi pemberdayaan yang dilakukan melalui tahap penyadaran melalui motivasi dan sosialisasi, permodalan, kapasitas pengelolaan dengan pelatihan, dan memberikan peluang kepada masayrakat melalui pelatihan yang dijalankan dengan tujuanmampu meningkatkan perekonomian masayarakat. Melalui salah satu pelatihan pemberdayaan yang dilaksanan yaitu pelatihan tata boga bagi masayarakat mampu mengatasi masalah pengangguran serta untuk meningkatkan kemampuan masyarakatmelalui pengembangan potensi yang dimiliki oleh mereka sendiri. Strategi ini dibangun atas dasar kebutuhan peserta pelatihan atau sering disebut dengan layanan prima.Adapun strategi yang di terapkan dalam memperdayakan meningkan kemmapuan para snatri anatara lain yaitu Pertama, strategi pelatihan peserta kewirausahaan. Kedua, strategi layanan peserta pelatihan. Ketiga, strategi pembentukan unit kegiatan usaha. Keempat strategi bantuan peralatan dan permodalan untuk kegiatan usaha.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call