Abstract

Tugas terbesar orang percaya yaitu untuk memberitakan Injil. Karena itu berbagai macam pendekatan untuk memberitakan Injil, seperti menolong orang yang sedang mengalami bencana alam korban gempa, tsunami dan Virus Corona (Covid 19) dan juga memberitakan Injil sesuai dengan konteks penerima. Sehingga motivasi orang menjadi Kristen bukan karena percaya kepada Yesus. Melainkan karena sikap dan tidak orang yang melayaninya. Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana perumpamaan penabur benih: sebagai pendekatan misi lintas budaya berdasarkan Markus 4:1-20? Tujuan penulisan artikel untuk menjelaskan perumpamaan penabur benih: sebagai pendekatan misi lintas budaya berdasarkan Markus 4:1-20.
 Dengan menggunakan metode studi literatur pustaka. Metode studi literatur pustaka yaitu mengumpulkan informasi bantuan dari buku-buku, jurnal dan lain-lain, yang mendukung sumber informasi untuk meneliti tentang perumpamaan penabur benih sebagai pendekatan misi lintas budaya. Adapun hasil dari penelitian ini yaitu: mencari posisi nyaman, menggunakan kesempatan dengan sebaik mungkin, memberi penegasan, memberi pemahaman yang baru, mengabarkan Injil dalam konteks budaya.

Highlights

  • Nikolaus, et al, Perumpamaan Penabur Benih Sebagai Pendekatan Misi ... – 11 tentang penabur benih sebagai pendekatan misi lintas budaya

  • as an crosscultural mission approach based on Mark 4

  • as an intercultural mission approach based on Mark 4

Read more

Summary

Introduction

Et al, Perumpamaan Penabur Benih Sebagai Pendekatan Misi ... – 11 tentang penabur benih sebagai pendekatan misi lintas budaya. Karena salah satu tugas terbesar orang percaya yaitu untuk memberitakan Injil. Karena itu berbagai macam pendekatan untuk memberitakan Injil ditengah situasi ini, seperti menolong orang yang sedang mengalami bencana alam seperti: korban gempa, tsunami, covid-19 dan juga memberitakan Injil sesuai dengan konteks penerima. Sehingga rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana perumpamaan penabur benih: sebagai pendekatan misi lintas budaya berdasarkan Markus 4:1-20? Tujuan penulisan ini untuk menjelaskan perumpamaan penabur benih sebagai pendekatan misi lintas budaya berdasarkan Markus 4:1-20.

Objectives
Results
Conclusion
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call