Abstract

Latar Belakang : Sampah merupakan salah satu permasalahan yang dihadapi olehbanyak kota di seluruh dunia. Indonesia merupakan salah satu negara berkembangpenyumbang sampah terbesar di dunia. Indonesia adalah penyumbang sampahterbesar kedua dengan volume 187,2 juta ton/tahun, dengan China pada posisipertama dengan 262,9 juta ton/tahun. Wilayah kelurahan 16 Ulu merupakankelurahan yang terbesar diantara wilayah kelurahan di Kecamatan Seberang Ulu IIKota Palembang tetapi warga masyarakatnya belum memiliki kesadaran sertaketerampilan dalam pengolahan sampah organik rumah tangga menjadi sesuatuyang lebih bermanfaat, terdapat (77,14%) warga yang masih lalai dalampembuangan sampah di halaman lingkungan sekitar. Sanitasi lingkungan menjadifactor pemicu kejadian stunting. Salah satu masalah sanitasi lingkungan adalahpeningkatan jumlah sampah. Peningkatan jumlah penduduk dan laju pertumbuhanindustri yang semakin pesat akan memberikan dampak pada jumlah sampah yangdihasilkan, Sampah padat yang banyak dihasilkan berasal dari aktivitas rumahtangga sekitar (55-80%) yang terdiri dari sampah organik dan sampah anorganik.Pengelolaan sampah dengan membuat tempat sampah berwarna merupakanprogram dari Dinas Kebersihan dan akan diterapkan pada kelurah 16 Ulu RT 60dan RT 71 untuk mengurangi terjadinya penyakit dari penyebab membuang sampahtidak tepat. Kegiatan ini dilakukan hari Rabu, 31 Januari 2024, sebelum memulaikegiatan, kelompok melakukan penyuluhan tentang sampah, antara lain berupapengertian sampah, cara memilih sampah yang baik, baru kami melakukan kegiatanini dengan gotong royong bersama, dengan memilah dan memilih sampah yangbaik dan benar. Dengan adanya kegiatan ini mendapat merubah perilaku kebiasaanmasyarakat dalam mengurangi sampah rumah tangga yang berserakan.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call