Abstract

The title of this study is the Effect of Student Reading Literacy Level on Learning Effectiveness (Survey on Introduction of Accounting Class X Accounting at SMK Negeri 3 bandung academic year 2021-2022). This research aims to (i) find out the level of student read literacy in Introduction of Accounting of class X Accounting at SMK Negeri 3 bandung (ii) to know the level of learning effectiveness Introduction of Accounting of class X Accounting at SMK Negeri 3 bandung (iii) knowing the magnitude of the influence of students' reading literacy levels on the effectiveness of learning in Introduction of Accounting of class X Accounting at SMK Negeri 3 bandung. In this study the authors used quantitative approach methods using survey research methods, with a population of 30. To seek influence, The data analysis used is a simple linear regression analysis using IBM SPSS Statistics Version 24.0,descriptive analysis ofreading literacy level with a weight of 37.97 and an average value of 3.80, and theeffectiveness of learning with a sum weight of 40.03 and an average value of 4.00, on a simple linear regression test there is a regression coefficient value obtained is 0.580, and the determination coefficient valueis obtained the number R (correlation coefficient) or the relationship number between variable X to variable Y of 0.557 or 55.7%. The amount of contribution made by the variable level of reading literacy can be seen from the number in R Square which is 0.310 which means that the level of reading literacy affects the effectiveness of learning by 31.0%. While the other 69.0% was influenced by other factors outside of the research conducted.

Highlights

  • ABSTRAK Judul penelitian ini adalah Pengaruh Tingkat Literasi Membaca Siswa Terhadap Efektivitas Belajar (Survey Pengenalan Akuntansi Kelas X Akuntansi di SMK Negeri 3 bandung tahun ajaran 2021-2022)

  • This is a lower bound of the true significance

  • Benarkah Minat Baca Orang Indonesia Serendah Ini? Retrieved from https://news.detik.com/berita/d-4371993/benarkah-minat-baca-orangindonesia-serendah-ini

Read more

Summary

Kelas X OTKP

SMK Negeri 3 Bandung pada mata pelajaran Pengantar Akuntansi masih dalam kategori rendah. Pembiasaan dalam kegiatan literasi perlu diterapkan pada proses pembelajaran disemua mata pelajaran untuk menumbuhkan kebiasaan baca siswa serta mengoptimalkan kemampuan berpikir siswa sehingga tujuan dalam pembelajaran dapat tercapai dan pembelajaran berjalan dengan efektif. Untuk itu dalam penelitian ini, penulis mengambil judul “Pengaruh Tingkat Literasi Baca Siswa Terhadap Efektivitas Pembelajaran” (Survey Pada Mata Pelajaran Pengantar Akuntansi Kelas X AK SMK Negeri 3 Bandung tahun ajaran 2020-2021). Literasi baca-tulis juga merupakan suatu kecakapan seseorang dalam membaca, berpikir, menulis, mencari dan mengolah serta memahami informasi yang dapat di gunakan dalam mencapai tujuan dan mengembangkan pemahaman serta potensi untuk digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Adapun hipotesis pada penelitian ini adalah terdapat pengaruh yang signifikan tingkat literasi baca siswa terhadap efektivitas pembelajaran kelas X AK SMK Negeri 3 Bandung tahun ajaran 2020-2021.

HASIL DAN PEMBAHASAN
Test Statistic
Coefficients ts
Model Summary
Efektivtas Pembelajaran Melalui Peningkatan Kompetensi Pedagogik Dan
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call