Abstract

ABSTRAK
 Penelitian ini bertujuan untuk menguji hipotesis pengaruh kemampuan dan motivasi kerja terhadap produktivitas kerja pegawai kantor Camat Air Salek Banyuasin. Jumlah sampel sebanyak 35 responden. Menggunakan uji instrumen, validitas, dan realiabilitas. Serta uji asumsi klasik yaitu uji normalitas, uji multikolinieritas dan uji heteroskedasitas. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regeresi linier berganda, analisis koefisiensi korelasi, koefisiensi determinasi. Uji hipotesis yaitu uji t dan uji F. Hasil uji menyimpulkan secara parsial terdapat hipotesis pengaruh kemampuan (X1) dan terhadap produktivitas kerja (Y) dengan nilai signifikan 0,001< 0,05, hipotesis Pengaruh Motivasi Kerja (X2) Terhadap produktivitas kerja (Y) dengan nilai signifikan 0,000 < 0,05. Hasil uji F secara simultan diperoleh nilai signifikan 0,000 < 0,05. Dapat disimpulkan bahwa ada pengaruh yang signifikan secara simultan hipotesis pengaruh kemampuan dan motivasi kerja terhadap Produktivitas Kerja. Hasil uji diperkuat oleh uji determinasi sebesar 0,879 yang menunjukkan hasil pembahasan dan kemudian memiliki hubungan yang kuat. Sehingga dapat membentuk penjelasan sebesar 87,9 %, sebagian sisanya dipengaruhi oleh variabel lain.
 
 Kata kunci : Kemampuan, Motivasi Kerja, Produktivitas Kerja.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call