Abstract


 
 
 
 This study aims to look at the renewal of Islamic educational institutions in the Light-light Nurul Yaqin Islamic Boarding School, which consists of foundations, formal and non-formal institutions. This study uses a qualitative method with a descriptive approach. Sources of data were taken through direct interviews with informants consisting of the Caliph, the Head of the Pondok, Deputy Curriculum for the cottage, the Daily Executive of the El Imraniyah Islamic Development Foundation, and the educators of the Nurul Yaqin Islamic Boarding School. To strengthen the data, researchers also took data through observation and documentation. Overall, the results of the study showed that the renewal of Islamic education in terms of institutions at the Light-light Nurul Yaqin Islamic Boarding School did not experience many changes, but in the formal institutions of Islamic boarding schools officially made the Bustanul Muahaqqiqin and Mudaqqiqin classes which were formerly non-formal institutions, changed their status to the formal institution in 2021 under the name Ma'had Aly.
 
 
 

Highlights

  • This study aims to look at the renewal of Islamic educational institutions in the Light-light Nurul Yaqin Islamic Boarding School, which consists of foundations, formal and non-formal institutions

  • Peran dan Fungsi Yayasan dalam Pengelolaan Pendidikan Madrasah

Read more

Summary

Pendahuluan

Pendidikan adalah suatu upaya yang dilakukan untuk pengembangan akhlak, keterampilan, dan pengetahuan untuk pemuda baik di sekolah maupun di rumah, sehingga mendapatkan hidup bahagia dan bermanfaat bagi bangsa dan negara (Musfah, 2015). Dalam hal ini pesantren sebagai institusi tertua dan pencetak generasi pemimpin dan ulama harus bisa melahirkan generasi-generasi yang tidak hanya fokus akan permasalahan agama saja, namun juga bisa melahirkan generasi yang cakap akan teknologi dan informasi yang sesuai dengan perkembangan zaman, sehingga generasi yang dilahirkan tidak akan ketinggalan dari yang lain, baik dari segi ilmu pengetahuan umum maupun agamanya, sehingga nantinya mampu untuk bersaing dalam dunia global. Perkembangan yang dimaksud oleh Riri dalam disertasinnya adalah pada awal pendirian Pondok Pesantren Nurul Yaqin Ringan-ringan ini belum memiliki kurikulum pendidikan dan sarana prasaranayang digunakan untuk belajar dulu hanya dilakukan di Surau, namun seiring perkembangan zaman Pondok Pesantren Nurul Yaqin Ringan-ringan telah mempunyai ruang kelas untuk belajar dan juga memiliki asrama untuk santri yang merupakan bantuan dari pemerintah. Dengan adanya pembaharuan yang dilakukan oleh Pondok Pesantren Nurul Yaqin Ringan-ringan setelah meninggalnya buya Ali Imran dari segi Sistem Kelembagaan, maka dari itu penulis memberikan judul penelitian ini dengan “Pembaharuan Lembaga Pendidikan Islam Di Pondok Pesantren Nurul Yaqin Ringan-Ringan Pakandangan Kabupaten Padang Pariaman.”

Tinjauan Pustaka
Metode
Hasil dan Pembahasan
Simpulan
Referensi
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call