Abstract

This article describes the supremacy of Christ, a theological foundation built by Paul in Colossians 1:15-19 which became the basis of teaching for believers in Colossae who were growing in faith in Christ. Various false teachings shake the congregation's faith, affecting their belief in Christ. The presence of Paul's letter is an answer to the problems faced. Inspired by Paul's efforts to counter the influence of heresy in the Colossian church, the author explains the theological foundation of the supremacy of Christ in this paper. What was built by Paul is also a solid basis to counter the influence of animism, which still animates Christian believers in living life as a Toraja tribal community. Paul's theological foundation can also be a solid foundation for the existence of other local churches in Indonesia, which are often confronted with the animism that local people in Indonesia have lived.AbstrakArtikel ini memaparkan mengenai keutamaan Kristus, sebuah landasan teologi yang dibangun oleh Paulus di dalam Kolose 1:15-19 yang menjadi dasar pengajaran bagi orang-orang percaya di Kolose yang baru bertumbuh di dalam iman kepada Kristus.Konteks kehidupan yang heterogen di Kolose memicu timbulnya beragam ajaran sesat yang menggoyahkan iman jemaat sehingga berpengaruh pada kepercayaan mereka terhadap Kristus. Kehadiran surat Paulus ini adalah jawaban atas persoalan yang dihadapi.Terinspirasi dari upaya Paulus mengonter pengaruh pengajaran sesat di dalam jemaat Kolose, di dalam tulisan ini penulis memaparkan bahwa landasan teologi mengenai keutamaan Kristus yang dibangun oleh Paulus juga adalah sebuah dasar yang kokoh untuk mengonter pengaruh animisme yang masih menjiwai orang percaya Kristen di dalam menjalani kehidupan sebagai masyarakat suku Toraja. Landasan teologi dari Paulus ini juga dapat menjadi dasar yang kokoh bagi keberadaan gereja lokal lainnya di Indonesia yang seringkali diperhadapkan pada paham animisme yang pernah dihidupi oleh masyarakat lokal di Indonesia.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call