Abstract
<span>Penelitian ini mengkaji konflik batin tokoh Kartika yang taerdapat pada naskah drama berjudul </span><em>Kartini Berdarah</em><span> (2008) karya Amanatia J. S. Permasalahan dalam naskah drama tersebut dilatari oleh pemberontakan batin oleh tokoh Kartika atas penyalahgunaan kebebasan kaum perempuan yang tlah dimerdekakan oleh Kartini. Penelitian ini dilakukan dengan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan psikologi sastra. Data penelitian diperoleh dari teknik simak catat dan membaca secara berulang-ulang, mengidentifikasi, mencatat atau memberi tanda, menyeleksi data yang ditemukan, dan memasukkan data yang sesuai dengan tema penelitian. Hasil penelitian ini adalah (1) Cara berfikir tokoh Kartika pada naskah drama </span><em>Kartini Berdarah</em><span> karya Amanatia Junda S. dapat dilihat dari faktor yang memengaruhi kehidupan tokoh, (2) Sikap atau tindakan tokoh Kartika pada naskah drama </span><em>Kartini Berdarah</em><span> karya Amanatia Junda S. dapat dilihat dari faktor yang memengaruhi kehidupan tokoh. Penelitian ini sangat penting bagi masyarakat untuk memberikan gambaran dan menyampaikan pesan yang tersirat dalam naskah mengenai mirisnya perjuangan R.A Kartini yang disalahgunakan oleh kaum perempuan saat ini.</span>
Talk to us
Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have
Similar Papers
More From: Linguista: Jurnal Ilmiah Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya
Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.