Abstract

Anemia pada kehamilan merupakan masalah yang umum karena mencerminkan nilai kesejahteraan sosial ekonomi masyarakat dan pengaruhnya sangat besar terhadap kualitas sumber daya manusia. Anemia pada ibu hamil disebut membahayakan ibu dan anak karen itulah anemia memerlukan perhatian serius dari semua pihak yang terkait dalam pelayanan kesehatan pada hari terdepan. Faktor yang mempengaruhi anemia adalah pengetahuan ibu hamil, tingkat pendidikan kecukupan zat besi, umur ibu,ekonomi. Anemia yang sering terjadi pada ibu hamil adalah anemia karena defisiensi besi (Fe) atau di sebut dengan anemia gizi besi (AGB).Desain penelitian yang digunakan adalah studi literature riview, dengan kriteria literature riview Faktor, Kejadian Anemia, Ibu Hamil.Hasil dari 5 jurnal menunjukkan bahwa terdapat hubungan status gizi, status zat besi dan status Kurang Energi Kronik (KEK) dengan anemia pada ibu hamil dengan masing-masing ilia sig_a=0,05 didapatkan hasil dengan p-value <0,05.Anemia merupakan penurunan kemampuan darah untuk membawa oksigen. Anemia dalam kehamilan dapat terjadi karena perubahan fisiologi selama kehamilan atau karena ibu sebelumnya telah mengidap anemia sehingga seiring perubahan fisiologi kehamilan yang terjadi, konsentrasi Hb ibu semakin rendah keadaan anemia ibu semakin parah dan banyak faktor-faktor yang terjadi pada kejadian anemia ibu hamil.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call