Abstract

Improving services in all fields in higher education is the main choice because it is closely related to stakeholder satisfaction, especially in the academic field. Information technology used in managing activities will determine the desired process and output. So it is necessary to evaluate and audit information technology to determine the achievement of performance or productivity. Universitas Methodist Indonesia has implemented Information Technology in managing academic activities ranging from new student registration to student graduation, lecturer and staff activities, research activities, and community service. COBIT is one of the tools used in auditing information systems and information technology. The audit is carried out on human resources related to system and technology management involving the Head of the Data Processing Center, Head of Administration and Information Services, Head of System Development Affairs, and Implementing Staff. To obtain data by making a questionnaire given to the audited party. From the test results on the effectiveness of the control, there is already a running control, namely PO8.1. Quality Management System, PO8.4. Customer Focus, PO8.5 Continuous Improvement, and PO8.6 Quality Measurement, Monitoring and Review, DS5.9. Malicious Software Prevention, Detection, and Correction need to be improved and continuously. Then the level of performance of the Detailed Control Objective (DCO) in the third party service management process still tends to be lacking and still needs to be improved, with the average performance value in the third party service management process being 1.5.

Highlights

  • Pemanfaatan teknologi informasi dalam setiap aktifitas maupun kegaitan bisnis menjadi sangat strategis khusunya dalam perguruan tinggi bukan lagi sebagai pendukung tapi sudah menjadi pemeran utama[1]

  • the main choice because it is closely related to stakeholder satisfaction

  • Information technology used in managing activities will determine the desired process

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Pemanfaatan teknologi informasi dalam setiap aktifitas maupun kegaitan bisnis menjadi sangat strategis khusunya dalam perguruan tinggi bukan lagi sebagai pendukung tapi sudah menjadi pemeran utama[1]. Integritas dan validitas data sangat diperlukan untuk melaksanakan layanan yang ditugaskan kepada Bagian Pusat Pengolahan Data, yaitu mencakup data logistik, keuangan, sumber daya manusia, registrasi, kegiatan belajar mengajar, alumni Universitas Methodist Indonesia (UMI), dan masih banyak lagi. Berdasarkan pada banyak dan pentingnya kebutudan terhadap data-data tersebut, maka adanya suatu sistem informasi dalam kegiatan yang dilakukan oleh Bagian Pusat Pengolahan Data menjadi suatu hal yang sangat penting. Untuk itu perlu dilakukan cara untuk mengetahui Jenis evaluasi manajemen Teknologi Informasi yang sesuai untuk organisasi seperti Universitas Methodist Indonesia (UMI) kemudian melakukan pengontrolan secara objektif yang digunakan dalam melakukan evaluasi. Sehingga tujuan dari penelitian ini adalah melakukan evaluasi terhadap pengelolaan teknologi informasi atau manajemen teknologi informasi yang ada di Universitas Methodis Indonesia (UMI) dan mengetahui hasil yang diperoleh dari kajian ini diharapkan dapat dijadikan landasan dalam pembuatan kerangka kerja audit TI yang sesuai dengan standar

KAJIAN PUSTAKA
METODOLOGI
HASIL DAN PEMBAHASAN
Pendefinisian Tindakan Perbaikan
KESIMPULAN
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.