Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengadaptasi alat ukur Counterproductive Work Behavior (CWB) guna mendapatkan pemahaman yang lebih mendalam mengenai pengukuran CWB. Metode penelitian melibatkan penggunaan alat ukur CWB dengan analisis psikometri, korelasi item-total dan analisis faktor eksploratori (EFA) untuk mengidentifikasi struktur instrumen dan memahami dimensi utama dari CWB. Kriteria partisipan dalam penelitian ini mencakup karyawan yang sedang aktif bekerja dalam rentang usia 18 sampai 62 tahun, di berbagai lembaga dan institusi. Hasil Exploratory Factor Analysis (EFA) menunjukkan identifikasi empat faktor utama, yaitu Poor Behavior, Misuse of Organizational Resources, Inappropriate Communication, dan Violation of Organizational Norms. Alat ukur yang dikembangkan juga diuji reliabilitasnya menggunakan estimasi Alpha untuk memastikan keandalan yaitu sebesar 0.976

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.