Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk meneliti 1). Hubungan antara pemanfaatan E-Journal dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan, 2). Hubungan antara motivasi belajar dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan, 3), Hubungan antara pemanfaatan E-Journal dan motivasi belajar secara bersama-sama dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan. Hipotesis dari penelitian ini adalah 1). Diduga terdapat hubungan positif antara pemanfaatan E-Journal dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan, 2). Diduga terdapat hubungan positif antara motivasi belajar dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan, 3), Diduga terdapat hubungan positif antara pemanfaatan E-Journal dan motivasi belajar secara bersama-sama dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa 1). Hipotesis pertama diterima, bahwa terdapat hubungan positif antara pemanfaatan E-Journal dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan, 2). Hipotesis kedua ditolak, karena dari hasil pengujian dibuktikan bahwa tidak terdapat hubungan antara motivasi belajar dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan, 3). Hipotesis ketiga diterima, bahwa terdapat hubungan positif antara pemanfaatan E-Journal dan motivasi belajar secara bersama-sama dengan kemampuan pengetahuan kepustakaan dengan tingkat koefisien rendah.
 Kata Kunci: Pemanfaatan E-Journal, Jurnal Elektronik, Motivasi Belajar, Kemampuan Pengetahuan Kepustakaan, Perpustakaan.
 
 Abstrac:The research is purposed to examine, 1). A significant relationship between the use of electronic journals and library knowledge, 2). A significant relationship between motivation to learn and library knowledge, 3). A significant relationship between the use of electronic journals and motivation to learn together with library knowledge. The hypothesis of this study is, 1). There is a positive relationship between the use of electronic journals and library knowledge, 2). There is a positive relationship between motivation to learn and library knowledge, 3). There is a positive relationship between the use of electronic journals and motivation to learn together with library knowledge.The result of test showed: 1). The first hypothesis is accepted, there is a positive relationship between the use of electronic journals and library knowledge, 2). The second hypothesis is rejected, because from the test results it can be seen that there is no relationship between motivation to learn and library knowledge, 3). The third hypothesis is accepted, there is a positive relationship between the use of electronic journals and motivation to learn together with library knowledge skills with low coefficient levels.
 Keyword: Utilization Of Electronic Journal, Electronic Journal, Learning Motivation, Knowledge Ability Literature, Libraries.
Read full abstract