Abstract

The impact of the modernization era on elementary and Kindergaten children can be seen from the intensity of children playing with gadgets, and the low level of literacy in children. This is the background for the presence of the Oemah Dolan organization. This study aims to identify and describe Oemah Dolan's programs and the role of Oemah Dolan in increasing reading interest in children in Kedongdong Village. This study uses a descriptive-qualitative approach with the analysis technique of Miles and Huberman. The results of this study indicate that Oemah Dolan has several programs, namely: book stalls, reading, fun learning, and creativity week.

Highlights

  • The impact of the modernization era on elementary and Kindergaten children can be seen from the intensity of children playing with gadgets, and the low level of literacy in children

  • This study aims to identify and describe Oemah Dolan's programs and the role of Oemah Dolan in increasing reading interest in children in Kedongdong Village

  • The results of this study indicate that Oemah Dolan has several programs, namely: book stalls, reading, fun learning, and creativity week

Read more

Summary

Konsep Organisasi

Pengertian organisasi merupakan sekumpulan orang-orang yang disusun dalam kelompokkelompok, yang mencapai tujuan bersama. Adapun organisasi dibagi dalam dua ranah yaitu informal dan formal: Organisasi informal adalah kumpulan dari dua orang atau lebih yang terlibat disuatu aktifitas serta tujuan bersama yang tidak disadari. Contoh: Arisan ibu-ibu sekampung, belajar bersama anak SD, dan lainnya. Organisasi formal adalah kumpulan dari dua orang atau lebih yang mengikatkan diri dengan suatu tujuan bersama secara sadar, serta dengan hubungan kerja yang rasional. Contoh: Perseroan terbatas, sekolah, Negara, dan lain sebagainya. Teori organisasi merupakan sejumlah pemikiran dan konsep yang menjelaskan atau memperkirakan bagaimana organisasi/kelompok dan individu di dalamnya “berperilaku”, dalam berbagai jenis struktur dan kondisi tertentu (Levy, 2010). Memaparkan Beberapa alasan orang mendirikan atau membangun sebuah organisasi:

Alasan Sosial
Konsep Membaca

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.