Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Komitmen Organisasi dan Kepuasan Kerja Terhadap kinerja Karyawan Pada Badan Pengelolaan Pajak dan Restribusi Daerah UPT. Doloksanggul. Data dianalisis dengan menggunakan analisis regresi berganda dan pengujian hipotesis dilakukan dengan uji t dan uji F Hasil penelitian diperoleh persamaan regresi berganda Y = 0,497 + 0,325 X1 + 0,876 X2 dari hasil penelitan ditentukan bahwa Komitmen Organisasi mempunyai pengaruh yang posistif terhadap kinerja Karyawan. Berdasarkan pengujian hipotesis , diperoleh hasil bahwa Komiten Organisasi mempunyai pengaruh yang positif dan signifikan terhadap kinerja dengan nilai t hitung (1,765) > nilai t table (1,70329). Kepuasan Kerja mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja dengan nilai t hitung (2,363) > nilai t table (1,70329). Selanjutnya dengan menggunakan uji simultan diperoleh hasil bahwa Komitemen organisasi dan Kepuasan Kerja secara bersamaan memiliki pengaruh positif dan signufikan terhadap Kinerja Karyawan, yang ditunjukan F hitung (22,289) > daripada F tabel (3,35) . Nilai koefesien determinasi (R2) diperoleh sebesar 0,595. Hal ini berarti kinerja karyawan pada badan Badan Pengelolaan Pajak dan Restribusi Daerah UPT Doloksanggul sebesar 59,5% sedangkan sisanya 40,5% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak ada dalam penelitian ini

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call