Abstract

Palm oil development provides benefits in increasing the income of smallholders and communities, where palm oil production becomes the raw material of the processing industry that creates added value in the country. However, the cost and revenue of palm oil farming is a consideration of smallholders in the implementation of replanting. This research aims to: (1) describe the oil palm farming in Sungai Bahar Sub-District of Muaro Jambi Regency (2) Analyze the cost structure and revenue of smallholder oil palm in Sungai Bahar Sub-district of Muaro Jambi Regency. The scope of this research area is Suka Makmur Village, Marga Mulya Village, Mekar Sari Village, Sungai Bahar District Muaro Jambi Regency. This research was conducted by a descriptive and quantitative method using an analysis of the cost structure and revenue of oil palm smallholders. The results showed a replanting palm oil farm area of 2.13 hectares with palm oil of 7 to 8 years and production of 18,170 Kg/Ha/year. The cost incurred is Rp 25,647,303/Ha/year, and the revenue amounts to Rp. 33,527,655/Ha/Year. In the future, although there is still a positive difference between the revenue and cost of farming after the replanting, smallholders are suggested better to optimize the resources as an alternative to increasing revenue to meet the needs.

Highlights

  • Pengusahaan kelapa sawit telah berkembang pesat sebagai respon terhadap permintaan global terhadap minyak dan lemak selama tiga dekade terakhir (Gaveau et al.2019; Furumo & Aide 2017)

  • Tabel 6 menunjukkan bahwa biaya tenaga kerja pada usahatani kelapa sawit per hektar yang terkecil yaitu pada lahan yang telah diremajakan tahun 2011 dan 2012 sebesar Rp 1.892.041/Ha/Tahun dan biaya terbesar pada lahan yang belum diremajakan sebesar Rp 3.524.523/Ha/Tahun

  • Luas lahan usahatani kelapa sawit yang diremajakan 2,13 hektar dengan umur tanaman kelapa sawit 7 sampai 8 tahun dan produksi 18.170 Kg/Ha/tahun

Read more

Summary

Introduction

Pengusahaan kelapa sawit telah berkembang pesat sebagai respon terhadap permintaan global terhadap minyak dan lemak selama tiga dekade terakhir (Gaveau et al.2019; Furumo & Aide 2017). Saat ini umur tanaman kelapa sawit yang telah diremajakan yaitu 7 dan 8 tahun. Keragaan usahatani kelapa sawit milik pekebun yang mengikuti peremajaan tahun 2011 dan 2012 dapat dilihat pada Tabel 1.

Objectives
Results
Conclusion
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call