Abstract

This journal describes the design and analysis of the response of a single controller and cascade direct current type of Automatic Voltage Regulator (AVR) system. The direct current AVR system is represented form of a transfer function. For single and cascade controllers, it is designed using a parallel architecture using MATLAB software with predetermined design criteria. The types of controllers used consist of Proportional Differential (PD), Proportional Integral (PI), Proportional Integral Differential (PID), Proportional Differential with First Order Filters in the Differential Section (PDF) and Proportional Integral Differentials with First Order Filters in the Differential Section(PIDF). For the transition analysis, the observed parameters consist of rise time, peak time, steady state time, maximum pass value and peak value. The results of the analysis show that the controllers that meet the design criteria are Proportional Differential (PD) controllers and Proportional Differential controllers with First Order Filters in Differential Sections (PDF) for single controllers and cascade controllers. For a single controller, the value of the Proportional constant (Kp) is 0.6280 and the value of the Differential constant (KD) is 0.1710 for the Proportional Differential (PD) controller. Proportional constant value (Kp) is 0.6130, Differential constant value (KD) is 0.1710 and filter constant value (Tf) is 0.0009 for Proportional Differential controller with First Order Filter in Differential Section (PDF). Cascade controllers and Proportional Differential (PD) controllers, the Proportional constant (Kp) is 1.7300 and the Differential constant (KD) is 0.0242 for the inner circle (C2). Outer ring controller (C1), the proportional constant (Kp) is 179,000 and the Differential constant (KD) is 2.4600. Cascade controllers and Proportional Differential controller types with First Order Filters in the Differential Section (PDF), the Proportional constant (Kp) value is 1.5900, the Differential constant (KD) value is 0.0246, the filter constant value (Tf) is 0.0018 for the inner circumference (C2 ). For the outer ring controller (C1), the Proportional constant (Kp) value is 134,0000, the Differential constant (KD) value is 2.2900 and the filter constant value (Tf) is 0.00008.

Highlights

  • PENDAHULUANPada zaman modern ini konsumsi akan energi listrik sangat besar sekali dalam berbagai bidang skala bidang kehidupan.

  • Untuk itu dalam dalam penelitian akan dibatasi pada desain dan analisa respon peralihan sistem pengatur tegangan otomatis.

  • Beberapa kajian yang sudah dilakukan oleh para penelitian lain diantarannya [2], peneliti ini membahas tentang respon peralihan terhadap masukan undak satuan, respon dalam domain frekuensi dan sensitivitas terhadap perubahan parameter dari sistem pengatur tegangan otomatis tipe arus searah.

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Pada zaman modern ini konsumsi akan energi listrik sangat besar sekali dalam berbagai bidang skala bidang kehidupan. Untuk itu dalam dalam penelitian akan dibatasi pada desain dan analisa respon peralihan sistem pengatur tegangan otomatis. Beberapa kajian yang sudah dilakukan oleh para penelitian lain diantarannya [2], peneliti ini membahas tentang respon peralihan terhadap masukan undak satuan, respon dalam domain frekuensi dan sensitivitas terhadap perubahan parameter dari sistem pengatur tegangan otomatis tipe arus searah. Atas dasar penjelasan diatas maka dalam penelitian ini dilakukan desain dan analisa respon peralihan sistem sistem pengatur tegangan otomatis dengan pengendali tunggal dan pengendali kaskade. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi peralihan dari respon tegangan sistem pengatur tegangan otomatis tanpa dan dengan pengendali tunggal dan kaskade serta jenis pengendali yang memenuhi kriteria perancangan. Tipe Pengendali yang digunakan untuk lingkar dalam dan lingkar luar pada pengendali kaskade sama dan Pemodelan, desain dan analisa sistem sistem pengatur tegangan otomatis ini dilakukan dengan Matlab

MATERI DAN METODE
Untuk waktu keadaan mantap ditetapkan kurang dari
HASIL DAN PEMBAHASAN
PI PD PID PDF PIDF
PENUTUP
Saran Beberapa saran untuk penelitian selanjutnya adalah

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.