Abstract

PT HK-PATI Indonesia adalah perusahaan yang memproduksi komponen otomotif yang proses pemesanannya melalui PO (Purchase Order) dimulai dari customer mengirimkan form purchase order ke perusahaan melalui email masih melakukan secara manual. Tujuan dari penelitian ini adalah mempercepat proses pesanan masuk dengan merekomendasikan program aplikasi order pesanan berbasis web sehingga membuat kinerja karyawan cepat dan efektif dan proses informasi yang dihasilkan lebih akurat dan tepat waktu dibandingkan penggunaan email yang masuk mengurangi efiensi penerimaan pesanan. Tahap awal merancang model pengembangan menggunakan metode waterfall dan UML (Unfied Modeling Language) sebagai langkah langkah untuk merancang suatu program. Dengan adanya sistem ini diharapakan bisa mempermudah perusahaan untuk pengolahan data pada purchase order. Kata Kunci: Purchase, Sistem Informasi, dan Web

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.