Abstract

Pencatatan pembayaran honor atau dapat disebut juga dengan upah PPK dan PPS di KPU Kabupaten Banggai masih dilakukan dengan manual yaitu dicatat dalam album pembayaran, hal ini mengakibatkan tidak mudahnya dalam pembuatan pelaporan pertanggungjawaban penggunanan anggaran. Oleh karena itu dibutuhkan sebuah sistem yang dapat memudahkan dalam pembuatan laporan penggunaan anggaran. Metode penelitian yang digunakan penulis dalam penyusunan penelitian ini yaitu menggunakan pendekatan metode Kualitatif. Sumber data kualitatif diperoleh melalui observasi dan wawancara kepada pihak KPU Kabupaten Banggai dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) serta Studi Pustaka yang berhubungan dengan teori-teori yang menunjang proses penelitian ini. Hasil yang diperoleh pada penelitian yaitu, Sistem Informasi Pembayaran Honor yang dapat mengolah data pengggajian dan mengolah data kehadiran. Dengan adanya Sistem Informasi Pembayaran Honor diharapakan dapat mempermudah KPU Banggai dalam memantau kehadiran Panitia Pemungutan Suara serta dapat mempermudah sekretariat PPS dalam pembuatan laporan penggajian PPS.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.