Abstract

In the success of the KKBPK program, competent program managers are needed, and can utilize technology properly to support the implementation of the program, especially in managing a complete, structured, and transparent information system to service officers and also the community so that the need for information is needed by every party involved. interested parties can be fulfilled properly, completely, quickly. The purpose of this research is to build a Web-Based Information System for Family Planning Services at the Alor District Family Planning and Family Planning Service to make it easier for family planning field officers (PLKB) to convey all information and activities for family planning services. The method used for designing this system is the waterfall method. The results to be achieved through the Web-Based Kampung KB Family Planning Service Information System are to make it easier for family planning field officers to convey all information and family planning service activities carried out to all service users, both service officers and the general public.

Highlights

  • Berencana, dan Pembangunan Keluarga (KKBPK) menjadi salah satu program prioritas pemerintah

  • In the success of the KKBPK program, competent program managers are needed, and can utilize technology properly to support the implementation of the program, especially in managing a complete, structured, and transparent information system to service officers and the community so that the need for information is needed by every party involved. interested parties can be fulfilled properly, completely, quickly

  • Jarak tempuh juga mempengaruhi terlaksananya program ini secara baik sehingga akses informasi yang diberikan kepada sesama petugas lapangan keluaraga berencana dan masyarakat menjadi sangat terbatas

Read more

Summary

Pendahuluan

Dan Pembangunan Keluarga (KKBPK) menjadi salah satu program prioritas pemerintah. Saat ini sebanyak 42 desa telah dicanangkan pemerintah sebagai kampung KB yang tersebar pada 17 kecamatan. Permasalahan yang dihadapi Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Kabupaten Alor dalam mewujudkan program ini berdasarkan letak geografis adalah tidak sebandingnya tenaga penyuluh lapangan keluarga berencana (PLKB) dengan jumlah desa yang akan dicanangkan pemerintah sebagai kampung KB yang akan tersebar pada 175 desa yaitu rata – rata 2 sampai dengan 3 orang pada 1 kecamatan untuk pelaksanaan program dan kegiatan. Hasil yang akan dicapai melalui Sistem Informasi Pelayanan Keluarga Berencana Kampung KB Berbasis Web pada Dinas Pengendalian Penduduk dan KB Kabupaten Alor yang dibangun ini yaitu memudahkan petugas lapangan keluaraga berencana menyampaikan segala informasi dan kegiatan pelayanan KB yang dilakukan kepada semua pengguna layanan baik itu petugas pelayanan KB maupun masyarakat secara umum

Gambaran Umum Kampung Kelurga Berencana Sejak dicanangkan oleh Presiden Joko
METODOLOGI PENELITIAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call