Abstract

Implementasi Clean Architecture dalam pengembangan aplikasi Android menggunakan bahasa pemrograman Kotlin, dengan fokus pada penerapan prinsip desain SOLID. Evaluasi dilakukan pada dampak Clean Architecture terhadap kompleksitas kode yang menunjukkan penurunan rata-rata nilai kompleksitas dari 1,5 menjadi 1,4. Penelitian juga menganalisis perubahan kinerja aplikasi sebelum dan setelah menerapkan Clean Architecture, dengan penekanan pada penggunaan CPU, memori dan waktu eksekusi, Metodologi penelitian mengikuti pendekatan waterfall untuk refactoring aplikasi XYZ. Hasil penelitian memberikan pemahaman mendalam tentang perubahan kode dalam implementasi Clean Architecture dalam pengembangan aplikasi XYZ. Kesimpulannya, penerapan Clean Architecture dapat mengurangi kompleksitas kode dan berpotensi meningkatkan kinerja aplikasi, memberikan landasan yang kuat untuk pengembangan perangkat lunak yang lebih efisien dan dapat dipelajari oleh peneliti di bidang ini.

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.