Abstract

Pengisian jabatan yang sudah terkomputerisasi dapat memudahkan dalam mengisi jabatan yang belum diduduki, Seperti halnya di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Subang belum memiliki sistem tersebut. Maka dengan pembuatan Sistem Informasi pengisian jabatan menggunakan metode profile matching akan memudahkan pengola kepegawaian dalam proses mengisi jabatan yang belum diduduki berdasarkan kriteria. Dalam perancangan sistem informasi ini pemodelan yang digunakan yaitu sistem Unified Modelling Language (UML) dengan mengimplementasikan sistem menggunakan framework codeigniter dan bahasa pemrograman PHP, serta menggunakan MySQL untuk pengolahan basis data. Rekomendasi pengisian jabatan secara terkomputerisasi dapat memudahkan admin dalam merekomendasikan jabatan, hal tersebut dapat dibuktikan dengan pengujian black box yang memiliki tingkat keberhasilan 100% artinya fungsi dari sistem informasi ini sudah bisa digunakan oleh user. Selain itu sistem informasi pengisian jabatan ini sudah dapat diterima oleh user dengan pembuktian uji User Acceptance Test yang memiliki persentase 76% yang termasuk kedalam kategori baik atau sudah bisa digunakan oleh user.

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.