Abstract

One of the government's ways, in this case the Director General of Taxes, in optimizing tax revenues is to conduct a tax awareness inclusion program. Tax inclusion to provide an understanding that an important element of the foundation of Republic of Indonesia. Tax inclusion starts from universities, to increase tax awareness of students, teachers, and lecturers. As with the government's intention to optimize taxes and provide tax inclusion, the Bina Insani University campus through Community Service wants to provide training on calculating individual income taxes to students, so that in the future many students who have businesses and become employees can implement tax awareness by providing the best for the country through their income taxes. With this tax training, participants have a better understanding of taxation in general and its functions, calculation of personal income tax and reporting of personal income tax.

Highlights

  • Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh Orang Pribadi atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan undang-undang, dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan negara bagi kemakmuran rakyat [1]

  • Tax inclusion to provide an understanding that an important element of the foundation

  • Tax inclusion starts from universities

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Pajak adalah kontribusi wajib kepada negara yang terutang oleh Orang Pribadi atau badan yang bersifat memaksa berdasarkan undang-undang, dengan tidak mendapatkan imbalan secara langsung dan digunakan untuk keperluan negara bagi kemakmuran rakyat [1]. Sistem ini merupakan pemungutan pajak yang memberi wewenang, kepercayaan, tanggung jawab kepada Wajib Pajak untuk menghitung, memperhitungkan, membayar, dan melaporkan sendiri besarnya pajak yang harus dibayar dan; 3) Sistem Witholding. Sebagaimana dengan niat dari pemerintah untuk mengoptimalkan pajak dan mengadakan inklusi pajak, kampus Universitas Bina Insani melalui Pengabdian kepada Masyarakat yang bermitra dengan Universitas Flores memberikan pelatihan perhitungan pajak penghasilan orang pribadi kepada para mahasiswa , agar kelak banyaknya mahasiswa yang mempunyai usaha dan menjadi karyawan dapat melaksanakan sadar pajak dengan memberikan yang terbaik bagi negeri melalui pajak penghasilan mereka. Secara umum dari pemahaman mereka kelak diharapkan dapat digunakan dalam perkuliahan mereka kelak, dan dapat dibagikan kepada teman-teman yang membutuhkan informasi tentang Perhitungan dan Pelaporan Pajak PPh OP

METODE PELAKSANAAN
HASIL PELAKSANAAN
Apakah pelaporan SPT OP dilakukan di awal tahun?
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call