Abstract

PT. XXX mendapatkan sampah-sampah plastik yang tidak terpakai dari supplier penyedia sampah-sampah dalam negeri maupun sampah-sampah dari luar negeri. Dalam proses pengolahan sampah plastik ini, PT. XXX masih menggunakan tenaga sortir secara manual yang berjumlah 40 orang, hasil yang diperoleh juga kurang maksimal karena masih banyak material lain yang tercampur dalam sampah plastik dari 4200 kg sampah plastik hanya dapat memisahkan material lain yang tidak terpakai sebanyak 915,92 kg per harinya. Penelitian ini bertujuan untuk merancang mesin Centrifugal sebagai alat pemisah antara sampah plastik yang terpakai dari material lain yang tidak terpakai serta meminimalisir tenaga sortir sebanyak 40 orang menjadi 8 orang, dan memaksimalkan pemisahan material yang tidak terpakai menjadi 1355,308 kg per hari. Dari perancangan mesin Centrifugal ini mampu mengatasi masalah yang ada pada bagian sortir sehingga dapat menghasilkan biji plastik yang lebih bersih dan mempercepat proses penyortiran.

Highlights

  • XXX as the yield management company becomes a plastic seed product that is ready to be used as raw material in other plastic companies

  • In the process of processing plastic waste, still uses the sorting power manually obtained by 40 people, the results obtained are less than the maximum there are still many other materials mixed in plastic waste from 4200 kg of plastic waste can only be repaired by other unused material as much as 915.92 kg per day

  • This study discusses the centrifugal machine as a separator between used plastic waste from other unused materials and minimizes the sorting power of 40 people to 8 people, and adds the unused material to 1355,308 kg per day

Read more

Summary

Pendahuluan bersih dan mudah diproses untuk mempercepat waktu

PT XXX adalah perusahaan yang bergerak dibidang sortir, serta mengoptimalkan tenaga sortir yang ada. Disk bowl centrifuge merupakan alat yang berfungsi untuk memisahkan dua fasa cair dalam suatu proses kontinyu dengan menggunakan gaya centrifugal. Pada dasarnya prinsip kerja pompa adalah membuat tekanan rendah pada isap, sehingga fluida akan terhisap masuk dan mengeluarkannya pada sisi tekan atau sisi keluar dengan tekanan yang lebih tinggi, Centrifugal. Larutan atau benda lain yang memiliki massa jenis rendah akan berada di bagian tengah dekat dengan poros dan akan keluar disaluran dekat poros [6]– [8]. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah bagaimana merancang mesin centrifugal guna mengoptimalkan tenaga agar sehingga mampu memisahkan sampah dan material yang tidak terpakai selama proses produksi berlangsung. Pulley dan Van Belt Analisis Hasil Membandingkan hasil proses sortir sampah plastik, jumlah tenaga kerja, penyusutan bahan baku, waktu pengerjaan, dan hasil dari pemisahan antara tenaga sortir manual dengan menggunakan alat bantu mesin centrifugal

Metodologi Penelitian
Luas penampang
Kesimpulan π x dmin x n2 60 x 1000
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call