Abstract

Anak usia dini merupakan awal kreativitas anak, dan kreativitas anak diawali dengan kegiatan bermain. Kegiatan yang menyenangkan akan semakin mengembangkan kreativitas anak. Tempat dimana pendidikan seni bagi anak-anak terkesan hanya sekedar bermain. Namun perlu anda ketahui bahwa kreativitas anak dapat ditingkatkan melalui pendidikan seni yang diaplikasikan dengan permainan akan membuat anak semkain tertarik dalam pembelajaran, karena anak menemukan hal-hal baru dan hal-hal yang sudah diketahuinya. Melalui kegiatan menggambar, siswa dapat mengungkapkan berbagai ide yang ada di benaknya, dan gambar yang dihasilkan juga menunjukkan tingkat kreativitas anak.Tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah menerapkan media pembelajaran pengenalan huruf dengan Unity 3D untuk Anak Usia Dini supaya mempermudah anak didik dalam memahami pelajaran secara efektif. Penelitian ini diharapkan dapat dijadikan sebagai sumber untuk memperluas pengetahuan di bidang aplikasi yang menggunakan Unity 3D sebagai media pembelajarannya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan dari aplikasi Unity 3D pengenalan huruf ini memudahkan pengguna dalam mengenali huruf secara real-time.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.