Abstract

The COVID-19 pandemic is a catastrophe that cannot be avoided. The COVID-19 outbreak has hampered teaching and learning activities in Indonesia. Changes must be made in current teaching and learning activities as an effort to overcome educational problems, especially in the changes in Indonesian language learning caused by the COVID-19 pandemic. The use of technology in learning Indonesian at this time is very urgent to do, especially during the COVID-19 pandemic. Blended learning method can be used as a solution for learning Indonesian. Blended learning refers to learning based on information and communication technology, consisting of (1) seeking information, (2) obtaining information, and (3) summarizing knowledge. This Blended Learning method shows that, students already have basic facilities such as applications to take Blended learning about Indonesian language learning, Blended learning is able to encourage independent learning and active motivation in learning Indonesian, and Blended learning is able to minimize the emergence of the spread of the covid-19 virus. .Keywords: blended learning, learning, Indonesian language, covid-19AbstrakPandemi covid-19 merupakan bencana luar biasa yang tidak bisa dihindari. Wabah covid-19 telah membuat kegiatan belajar mengajar di Indonesia terhambat. Perubahan harus dilakukan dalam kegiatan belajar mengajar saat ini sebagai upaya mengatasi permasalahan pendidikan, khususnya dalam perubahan pembelajaran bahasa indonesia yang ditimbulkan oleh pandemi covid-19. Pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran bahasa Indonesia pada saat ini sudah sangat mendesak untuk dilakukan terlebih lagi pada masa pandemi covid-19. Metode Blended learning dapat dijadikan solusi pembelajaran Bahasa Indonesia. Blended learning mengacu pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi, terditi atas, (1) mencari informasi, (2) perolehan informasi, dan (3) rangkuman pengetahuan. Metode Blended Learning ini menunjukkan bahwa, siswa-siswi telah memiliki fasilitas dasar seperti aplikasi untuk mengikuti Blended learning tentang pembelajaran Bahasa Indonesia, Blended learning mampu mendorong kemandirian belajar dan motivasi aktif dalam belajar Bahasa Indonesia , serta Blended learning mampu meminimalisir munculnya penyebaran virus covid-19.Kata kunci: blended learning, pembelajaran, bahasa Indonesia, covid-19

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call