Abstract

Penelitian ini bertujuan: 1) Untuk mengetahui deskripsi atau gambaran dari Pengaruh Perceived Ease Of Use, Perceived Usefulness dan Satisfaction Terhadap Continuance Intention Pengguna Aplikasi Food Delivery Saat Pandemi. 2) Untuk mengetahui pengaruh secara positif variabel perceived ease of use terhadap variabel perceived usefulness pada aplikasi food delivery. 3) Untuk mengetahui pengaruh secara positif variabel perceived ease of use terhadap variabel satisfaction pada aplikasi food delivery. 4) Untuk mengetahui pengaruh secara positif variabel perceived usefulness terhadap variabel satisfaction pada aplikasi food delivery. 5) Untuk mengetahui pengaruh secara positif variabel satisfaction terhadap variabel continuance intention pada aplikasi food delivery. 6) Untuk mengetahui pengaruh secara positif variabel perceived ease of use terhadap variabel continuance intention pada aplikasi food delivery. 7) Untuk mengetahui pengaruh secara positif variabel perceived usefulness terhadap variabel continuance intention pada aplikasi food delivery. Objek penelitian ini adalah pengguna aplikasi food delivery yang berusia minimal 17 tahun dan telah bertransaksi setidaknya 3 kali dalam kurun waktu Juli 2022 sampai Agustus 2022 yang bertempat tinggal di Jakarta.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call