Abstract

This study aims to determine the effect of the money supply and export of tobacco on the exchange rate in Indonesia. This study uses time series data from 1986 to 2016. To analyze data, this uses Multiple linear regression and Vector Autoregression Model (VAR). Based on the results of the study obtained, it can be seen that partially the money supply had a positive and significant effect on the exchange rate and the export of tobacco had a negative and significant effect on the exchange rate. While simultaneously, the money supply and exports of tobacco had a positive and significant effect on the exchange rate in Indonesia. Furthermore, the results of the VAR analysis model showed that the exchange rate why influenced significantly and positively by the movement itself. The money supply had a positive and insignificant effect on the exchange rate while tobacco exports had a positive and significant effect on the exchange rate.

Highlights

  • Based on the results of the study obtained, it can be seen that partially the money supply had a positive and significant effect on the exchange rate and the export of tobacco had a negative and significant effect on the exchange rate

  • The results of the Vactor Autogeression (VAR) analysis model showed that the exchange rate why influenced significantly and positively by the movement itself

  • Analisis Vector Error Correction Model (VECM) Terhadap Data Kurs , BI Rate dan Inflasi di Indonesia Pada Bulan Juli 2005 – JULI 2016, 2016

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Nilai tukar merupakan aspek yang sangat penting untuk mendukung terwujudnya transaksi perdagangan dari satu negara dengan negara lain. Berikut perkembangan jumlah uang beredar di Indonesia dari tahun 2007-2016 dapat dilihat dalam Gambar 2: Kurs. Justru ini berbading terbalik dengan teori dimana pada tahun 2012 ekspor meningkat sebesar 658.922 miliar US$ sedangkan nilai tukar terdepresiasi sebesar Rp. 9.670, begitu pula pada tahun 2016 ekspor tembakau menurun sebesar 328.585 miliar US$, nilai tukar rupiah menguat/apresiasi yaitu sebesar 13.436. Selanjutnya penelitian yang memberikan fokus pada suku bunga, jumlah uang beredar, dan Produk Domestik Bruto yang diteliti oleh (Noor, 2011), (Hakim et al, 2013) dan (Ulfa, 2012).Penelitian ini menitik beratkan pada ekspor tembakau secara khusus untuk melihat keterkaitannya dengan kurs yang masih jarang dipublikasi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh jumlah uang beredar dan ekspor tembakau terhadap kurs di Indonesia. Selanjutnya bagian kedua penelitian ini membahas tinjauan teoritis dari variabel-variabel terkait, pembatasan kajian dan teknik analisis yang dipaparkan dibagian tiga untuk melihat hasil dan analisis dengan dilihat dari pengaruh dan hubungan dari penelitian ini

TINJAUAN TEORITIS
METODE PENELITIAN
Uji Multikolineritas
Uji Heteroskedastisitas
Penentuan Lag Optimal
Uji Forecast Error Variance
HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
Uji Autokorelasi Tabel 3
Uji Statistik t
Penentuan Lag Optimum
Granger Causality
Uji Stabilitas Vector Autoregression
Analisis Variance Decomposition
KESIMPULAN DAN SARAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call