Abstract

This study was conducted to determine the effect of work discipline, work environment and compensation on employee performance at the University of Medan Area. This study uses a quantitative method with a sample of 50 employees from various units using the Multiple Linear Regression Analysis tool. The results of this study are that there is an insignificant effect between Work Discipline on Employee Performance. There is an insignificant effect between the Work Environment on Performance. There is a significant influence between compensation on employee performance. Simultaneously there is a significant influence between Work Discipline, Work Environment and Compensation together on employee performance. The coefficient of determination (Rsqure) is 0.575 and the value (Adjusted R Square) is 0.547 or 54.7% meaning the variables (Work Discipline, Work Environment and Compensation) ), the study was able to explain the employee performance by 54.7% while the remaining 45.3% was influenced by other variables outside this study such as leadership style variables, work motivation, job satisfaction, and work climate.

Highlights

  • Abstract−This study was conducted to determine the effect of work discipline, work environment and compensation on employee performance at the University of Medan Area

  • The results of this study are that there is an insignificant effect between Work Discipline on Employee Performance

  • There is a significant influence between compensation on employee performance

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Karyawan merupakan penggerak utama sumberdaya lainya yang terdapat dalam organisasi. Perkembangan organisasi tidak terlepas dari peranan karyawan dalam organisasi, organisasi harus dapat mengoptimalkan kinerja karyawan sehingga memberikan kontribusi optimal dalam peningkatan kinerja organisasi secara keseluruhan. Adapun yang menjadi masalah dalam hal ini adalah berdasarkan pengamatan peneliti diketahui bahwa kurangnya tertibnya pegawai dalam menggunakan jam kerja yang mengakibatkan menurunnya kinerja sehingga membuat pekerjaan menumpuk tidak selesai tepat waktu, hal ini terjadi karena pegawai sering molor masuk kantor dan lebih dulu dikantin dengan menghabiskan waktu mengobrol sesama rekan kerja setelah absen. Permasalahan lain yang ditemukan adalah kurangnya pemberian kompensasi yang dilakukan organisasi kepada pegawai seperti, pemberian bonus dan penghargaan untuk pegawai yang berprestasi kurang diperhatikan, sehingga prestasi kerja atas hasil kerja yang mereka tunjukkan dan yang sudah dicapai pegawai sesuai dengan waktu yang telah ditetapkan menjadi menurun, yang akhirnya berdampak pada penurunan kinerja pada pegawai yang mana berprestasi atau tidak berprestasi sama saja tidak mendapat penghargaan yang mengakibatkan turunya kinerja karyawan

Kinerja
Disiplin Kerja
Lingkungan Kerja
Kompensasi
METODOLOGI PENELITIAN
Analisis Regresi Linier Berganda
Uji Hipotesis
Findings
KESIMPULAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call