Abstract

This research aims to describe the difference in learning outcomes of cognitive and affective aspects of IPA students by applying cooperative learning model type Two Stay Two Stray with conventional method in class IV SD 34 Air Pacah Padang. The type of research is experimental research. Place of study at SD 34 Air Pacah Padang with the number of research sample there are two classes that is student class IV A and IV B with amount of student 49 student. Analyze technique using t -test. The results showed that the learning outcomes of cognitive aspects of the average IPA in the experimental class is 86.25 and the control class is 74.8. Hypothesis testing using t-test shows tcount> ttable, with tcount of 2,91 and ttable value equal to 1,68 at significant level significant 0,05. The learning outcomes of the affective aspects of experimental class and control class with experimental grade grade were 75.83 and 70.63. Hypothesis testing using t-test shows tcount> ttable, with tcount value of 1.81 and ttable value equal to 1.68 at significant level significant 0,05. Based on the result of this research, it can be concluded that there is a significa nt difference between the cognitive aspect and affective of the experimental and control class students using the Two Stay Two Stray learning model

Highlights

  • ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perbedaan hasil belajar aspek kognitif dan afektif siswa IPA dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Two Stay Two Stray dengan metode konvensional pada siswa kelas IV SD 34 Air Pacah Padang

  • The results showed that the learning outcomes of cognitive aspects of the average IPA in the experimental class is 86.25 and the control class is 74.8

  • Metode Penelitian Pendidikan kuantitatif, Kualitatif, dan R&D.Bandung : Alfabeta

Read more

Summary

Kelas IV B

Sumber: Guru wali kelas IV SD Negeri 34 Air Pacah Padang Tahun Pelajaran 2016/2017. Berdasarkan tabel di atas rata-rata kelas IVA 71,6 dan IVB 61,75 dengan KKM 75 menunjukkan rendahnya hasil belajar dikarenakan model pembelajaran yang digunakan guru belum tepat. Berdasarkan latar belakang masalah yang ada, maka rumusan masalah dalam penelitian ini “Apakah terdapat perbedaan hasil belajar aspek kognitif dan afektif IPA siswa dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Two Stay Two Stray dengan metode konvensional di kelas IV SDN 34 Air Pacah Padang?”. Adapun tujuan penelitian adalah untuk mendeskripsikan perbedaan hasil belajar aspek kognitif dan afektif IPA siswa dengan menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Two Stay Two Stray dengan metode konvensional di kelas IV SDN 34 Air Pacah Padang. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SDN 34 Air Pacah Padang yang terdaftar pada tahun ajaran 2016/2017. Reliabilitas Teknik analisis data bertujuan untuk menguji hipotesis, tentang perbedaan dua ratarata skor hasil tes antara kelas eksperimen dengan kelas kontrol signifikan atau tidak. Tabel 2 memperlihatkan bahwa hasil belajar siswa aspek kognitif pada kelas eksperimen dan kelas kontrol.

Kelas Eksperimen Kelas Kontrol
Kelas eksperimen
Findings
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call