Abstract

Proses pengembangan keterampilan guru dalam menggunakan teknologi digital untuk menciptakan materi pembelajaran yang menarik dan informatif bagi siswa mereka. Ini melibatkan pemahaman mendalam tentang konsep desain grafis, penggunaan perangkat lunak pengolah gambar, dan kemampuan untuk menyajikan informasi secara visual dengan jelas dan efektif. Melalui literasi digital, guru dapat mengasah kreativitas mereka dalam menciptakan infografis yang menarik dan informatif. Ini tidak hanya meningkatkan pengalaman pembelajaran dengan visual yang kuat, tetapi juga dapat meningkatkan minat dan motivasi belajar siswa. Kolaborasi antara guru dan siswa dalam pembuatan infografis juga dapat meningkatkan keterlibatan siswa dalam pembelajaran. Dengan demikian, literasi digital ini memiliki potensi besar untuk meningkatkan efektivitas pembelajaran di SDN Kunciran 9 dan sekolah-sekolah lainnya.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call