Abstract

Visits of foreign tourists to Indonesia can increase the country's foreign exchange and improve the economy of people in tourist areas. Jakarta is the capital of Indonesia which became one tourist destination for tourists. There are 8 leading tourist attraction in DKI Jakarta province according to BPS data of Prov. DKI Jakarta 1) Taman Impian Jaya Ancol, 2) Taman Mini Indonesia Indah, 3) Kebon Binatang Ragunan, 4) National Monument, 5) National Museum, 6) Satria Mandala Museum, 7) Jakarta History Museum And 8) Sunda Kelapa Harbor . The purpose of this study is to analyze the application of datamining in classifying the number of foreign tourists visiting the Prov. DKI Jakarta using k-means. The source of research data is from BPS Prov. DKI Jakarta. The research data used is the number of tourist visitors in 2007-2013 in accordance with BPS Prov. DKI Jakarta. The data are grouped into 3 clusters namely C1 = the number of high tourist visits, C2 = the number of tourists visiting medium and C3 = the number of tourist visits is low. The final centroid value used at C1 = 15.438.488, C2 = 4.464.577 and C3 = 342.332. So that the result of grouping C1 = Taman Impian Jaya Ancol, C2 = Taman Mini Indonesia Indah Dan Kebon Binatang Ragunan and C3 = National Monument, National Museum, Satria Mandala Museum, Jakarta History Museum and Sunda Kelapa Harbor. The result of C3 grouping becomes a record for the government of Prov. DKI. Jakarta.

Highlights

  • Kunjungan wisatawan asing ke indonesia dapat meningkatkan devisa negara dan meningkatkan perekonomian masyarakat di daerah wisata

  • Jakarta is the capital of Indonesia

  • 8 leading tourist attraction in DKI Jakarta province according to Badan Pusat Statistik (BPS) data of Prov

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Kunjungan wisatawan asing ke indonesia akan meningkatkan devisa negara serta dapat meningkatkan perekonomian masyarakat di daerah wisata. Tujuan penelitian ini adalah kolaborasi metode TOPSIS dan K-Means untuk menghasilkan sebuah informasi berupa daftar tempat wisata yang sesuai dengan tingkat kepentingan yang diharapkan oleh pengguna dari kriteria yang telah ditentukan terlebih dahulu dan 2) [Wahyo and Anggriawan, 2015] tentang Sistem Rekomendasi Paket Wisata Se-Malang Raya Menggunakan Metode Hybrid Content Based Dan Collaborative. Tujuan penelitian ini merekomendasi suatu dengan menggunakan data history transaksi yang diproses dengan metode Content-based dan metode Collaborative, selanjutnya dilakukan proses hybrid dan menghasilkan hasil rekomendasi paket wisata yang sesuai bagi wisatawan. DKI Jakarta dalam mengelompokan hasil jumlah kunjungan wisatawan ke objek wisata unggulan yang kunjungan wisatawanya paling sedikit, sehinggga Pemerintahan Prov. JISKa (Jurnal Informatika Sunan Kalijaga) Vol 2, No 3, Januari, 2018 : 167–174 yang dapat meningkatkan jumlah kunjungan wisatawan yang berdampak pada pengenalan objek wisata dan peningkatan devisa negara

METODE PENELITIAN
Algoritma K-Means
Contoh Perhitungan K-Means
KESIMPULAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call