Abstract

Seiring dengan berjalannya waktu kajian Islam semakin meningkat. Islam tidak lagi hanya menyentuh persoalan tekstual dan doktrinal, tetapi telah menjadi fenomena yang kompleks. Islam bukan sekedaf way of life Islam telah melebur sebagai sistem budaya menuju peradaban. Mengkaji dan mendekati tidak lagi hanya dari satu aspek saja, oleh karena itu diperlukan metode historis dalam mengkaji pendekatan yang berhubungan dengan masa lampau. Sejarah bahkan menjadi salah satu objek yang sangat penting dalam melakukan kajian dalam agama Islam.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call