Abstract

Kebutuhan ekonomi masayarakat semakin beragam, Permasalahan saat ini semakin di perkuat dengan melemahnya kemampuan sumber daya manusia untuk mengolah sumber daya alam yang ada serta kurang nya edukasi dalam proses kelembagaan suatu kelompok tani, sehingga rendahnya kemampuan masyarakat untuk mengolah sumber daya alam yang ada menghambat masyarakat untuk memenuhi kebutuhan hidup mereka terutama akan bahan pokok seperti sayuran. Ini juga merupakan masalah yang dialami oleh kelompok tani sinar morukren kabupaten malaka. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah pelatihan kelembagaan dan pelatihan budidaya tanaman bayam secara organik. Pelaksanaan kegiatan dilakukan pada bulan juni sampai dengan agustus 2023. Hasil dari kegiatan ini adalah masyarakat memahami tentang kelembagaan kelompok tani serta lebih menguasi proses budidaya tanaman bayam secara organik dan maksimal.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.