Abstract

BUMDes merupakan bentuk kelembagaan Desa yang memiliki kegiatan menjalankan usaha ekonomi atau bisnis untuk memperoleh manfaat yang berguna bagi kesejahteraan masyarakat Desa. Desa Burai adalah salah satu desa yang terletak di Kecamatan Tanjung Batu, dimana Desa Burai ini di kelilingi oleh sungai kelekar dan rawah yang kaya akan flora dan fauna. Metode pelaksanaan yang dilakukan yakni melakukan edukasi dan pendampingan bersama mitra Desa Binaan Universitas Sriwijaya yaitu Desa Burai, Kecamatan Tanjung Batu, Ogan Ilir, Sumatera Selatan. Kegiatan pelatihan dan pendampingan penyusunan laporan keuangan bumdes berbasis aplikasi ini ditujukan kepada aparat desa dan pengurus bumdes di Desa Burai Kecamatan Tanjung Batu, Kabupaten Ogan Ilir, Sumatra Selatan. Kegiatan pelatihan dan dan pendampingan penyusunan laporan keuangan bumdes berbasis aplikasi dilakukan pada pada hari Senin, tanggal 25 September 2023 yang dihadiri oleh 20 peserta yang terdiri dari aparatur desa dan pengurus BUMDes. Tim PKM telah memberikan materi dan aplikasi yang dapat digunakan oleh bumdes dalam Menyusun laporan keuangan. Ke depannya, diharapkan materi dan aplikasi yang telah diberikan dapat bermanfaat dan dapat mempermudah pengurus bumdes dalam Menyusun laporan keuangannya.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.