Abstract

Model pembelajaran merupakan kerangka konseptual yang digunakan guru dalam mengorganisir pembelajaran. Model pembelajaran dianggap mampu mengatasi permasalahan yang timbul dalam proses pembelajaran terjadi. Model pembelajaran yang inovatif akan memudahkan dalam mencapai tujuan pembelajaran yang dirumuskan.Penelitian ini secara khusus bertujuan untuk mengetahui model pembelajaran PPKn SD. Jenis penelitian ini adalah kualitatif studi literatur. Hasil penelitian menunjukan bahwa model pembelajaran yang tepat dalam PPKn SD ialah 1) Value Clarification Technique (VCT), 2) Analisis kasus, 3) Contextual Teaching and Learning (CTL), 4) Problem Based Learning (PBL).

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call