Abstract

Radio Pradya Suara, which broadcasts on the FM 94.6 Mhz, has one of the programs, namely Mutiara Kalbu which is broadcast from 17.00 to 18.00 every Monday-Friday. This program is intended as a medium of Islamic preaching for its listeners, which has a 55% adult audience segmentation. Preaching through radio media to convey everything about Islam is necessary to be developed in order to reach a wider audience. Because radio is still in demand among the people of Tuban Regency, especially among rural areas. In addition, radio has advantages that other mass media do no have, namely proximity to the audience. The purpose of this research is to find out the motives and satisfaction of listeners of Mutiara Kalbu broadcast program on Radio Pradya Suara FM. While in practice using quantitative methods with regression data analysis techniques. Respondents in this study were 65 listeners of Pradya Suara FM radio and the result is motive greatly influenced listener satisfaction of Mutiara Kalbu broadcast program on Radio Pradya Suara FM.

Highlights

  • Abstrak Radio Pradya Suara yang mengudara pada frekuensi FM 94,6 Mhz ini memiliki salah satu program acara, yaitu Mutiara Kalbu yang disiarkan pada pukul 17.00 sampai dengan 18.00 setiap hari SeninJumat

  • which broadcasts on the FM 94.6 Mhz

  • This program is intended as a medium of Islamic preaching

Read more

Summary

Cronbac Reliabili gan h Alpha tas

Berdasarkan tabel dapat diketahui motif diperoleh nilai cronbach alpha = 0,916 dan kepuasan diperoleh nilai cronbach alpha =. 0,884 karena kedua nilai cronbach alpha> 0,60 berarti antara kedua variabel adalah reliabel. Uji Korelasi Uji korelasi bertujuan untuk mengetahui adanya suatu hubungan yang signifikan antara variabel, yakni variabel bebas dan variabel terikat. Dalam penelitian ini untuk mengetahui hubungan variabel x dan y. Dapat dilihat korelasi antara vaeriabel motif dengan variabel kepuasan menggunakan person correlation yang saling memiliki hubungan yang signifikan. Berdasarkan nilai signifikansi, jika nilai signifikansi < 0,05 maka terdapat korelasi, sebaliknya jika nilai signifikansi > 0,05 maka tidak terdapat korelasi atau hubungan di antara masing-masing variabel. Dan setelah itu untuk mengukur pada perhitungan korelasi menggunakan pearson correlation dan dapat dilihat seperti tabel korelasi yang ada di bawah ini: Correlations

Uji hipotesis
Standardize d Coefficients
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call