Abstract

Perceptions about the quality of education are the ability to provide an assessment of the superiority of an educational service that can produce academic and non-academic excellence for students by reffering to input, the process of outcomes and the impact it causes. One of the non-academic service on institutions to users, especially students is a website. One of the vision of educational institutions is to provide service to students electronically through website and be expected that the college website can provide the best possible information to students. This study discusses how to measure the website quality of Adisutjipto College of Tehcnology (STTA) using 3 (three) dimensions; Usability, Information Quality and Service Interaction. This research is a descriptive study with a survey method. The research instrument used a questionnaire. The research subjects were 50 STTA students. The results of the measurement survey which are affected by those three dimensions shows that the quality of the STTA’s website is in the “Medium” category.

Highlights

  • Persepsi tentang mutu pendidikan adalah kemampuan untuk memberikan penilaian atas keunggulan suatu layanan pendidikan yang dapat menghasilkan keunggulan akademik dan non akademik bagi peserta didik dengan mengacu pada masukan, proses hasil dan dampak yang ditimbulkannya

  • the ability to provide an assessment of the superiority of an educational service

  • This research is a descriptive study with a survey method

Read more

Summary

Kualitas Interaksi Pelayanan

2. Interaksi dengan website jelas dan dapat di mengerti. Menurut [16] “Populasi adalah keseluruhan subjek penelitian.“ Populasi yang digunakan adalah mahasiswa STTA. Selanjutnya pada penelitian ini apabila dilihat dari 3 (tiga) dimensi, data dideskripsikan untuk mengetahui gambaran tentang penilaian pengguna dalam hal ini mahasiswa terhadap kualitas Website Sekolah Tinggi Teknologi Adisutjipto (STTA) yang diukur dengan metode survei menggunakan kuesioner yang berjumlah 22 butir dengan skala likert. Kualitas website dijabarkan dalam 3 dimensi yaitu: dimensi kualitas kegunaan (usability), kualitas interaksi pelayanan (service interaction quality) dan kualitas informasi (information quality). Deskripsi tingginya dimensi kualitas kegunaan Website Sekolah Tinggi Teknologi Adisutjipto (STTA) dapat dilihat pada Tabel 2. Hasil Kualitas Website Sekolah Tinggi Teknologi Adisutjipto (STTA) Berdasarkan Dimensi Kualitas Kegunaan (Usability)

Sangat Rendah
Sangat Tinggi
Kategori Sedang Sedang Sedang
Provinsi tahun ajaran
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call