Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi penelitian manajemen rantai pasokan pada database dimensions.ai. Identifikasi penelitian manajemen rantai pasokan dengan menggunakan pendekatan bibliometrik. Penelitian dicari dengan menggunakan kata kunci 'manajemen rantai pasokan' dari tahun 1980 hingga 2023. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat 773 artikel dalam jurnal internasional, rentang waktu 2012-2023, dan terpublikasi secara rutin. Mayoritas artikel terbit pada tahun 2022, yaitu sebanyak 105 artikel, Rata-rata sitasi terbanyak pada tahun 2013 sebanyak 4,79, jurnal paling relevan adalah Jurnal rantai pasok dan akuntansi biaya, jurnal yang berdampak paling besar adalah Journal of cleaner production and International journal of supply chain management, dan penulis paling relevan dan produktif adalah Chen B dan Liu Y. Topik terbaru dalam artikel manajemen rantai pasokan adalah rantai pasok, akuntansi biaya, dan biaya. Melalui pendekatan bibliometrik ini, permasalahan mengenai manajemen rantai pasokan menjadi lebih cepat untuk ditemukan dan penelitian kedepan bisa lebih mudah untuk menentukan topik yang relevan.

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.