Abstract

The essay discusses the concept of the participatory and socially oriented Church in the midst of the Covid-19 pandemic. This topic departs from the reality that the Covid-19 pandemic has limited the activities of society, including ones of the ecclesial communities. The restrictions have an impact on the participation of parishioners both in their ecclesial activities and in their social involvement. In dealing with this reality, the author explores the idea of a participatory and social-involved Church in which the parishioners can take part both internally in Church life and externally in social activities. The Church must get out of the ritualistic confinement and shift the tendency of pastoral activities that are centered merely on the pastor. The method applied in this study is a qualitative method with data collection techniques using a questionnaire via google form. The author concluded that the participatory Church can be seen in its reputation as a community, communion of community, participatory Church, witnessing Church, and agent of transformation.

Highlights

  • ABSTRAK: Tulisan ini mendiskusikan tentang konsep Gereja Partisipatif di tengah pandemi Covid-19

  • Penelitian ini hendak menelusuri aktivitas gerejawi umat Katolik sebagai anggota Tubuh Mistik Kristus dalam situasi pandemi Covid-19

  • “Memahami Medan Pelayanan Gereja Indonesia Dewasa Ini (Tantangan Menghadirkan Gereja Gembira Dan Berbelaskasih).” Seri Filsafat Teologi 25, no. 24 (2015): 273–88

Read more

Summary

ARTICLE INFO

Article History Submitted: 16 April 2021 Revised: 5 September 2021 Accepted: 20 September 2021. Atas dasar pemahaman semacam itu, keterlibatan umat dalam kehidupan menggereja terbatas hanya sampai pada pengecap rasa, bukan penikmat yang ikut menikmati pahitmanisnya, baik-buruknya, suka-dukanya, dan ketar-ketirnya Gereja. Afirmasi demikian bukan bermaksud mengabaikan peran sekian banyak umat yang selama ini telah masuk ke inti hidup menggereja, tetapi terlebih hendak mengintervensi sikap pasif dan tidak peduli umat maupun klerus dalam gagasan Gereja yang partisipatif dan memasyarakat. Pertama-tama penulis bermaksud mengetahui sejauh mana implementasi dan penghayatan Gereja yang “Partisipatif-Memasyarakat” dalam kehidupan umat Katolik di Paroki Kesatrian Keuskupan Malang, secara khusus selama pandemi Covid[19]. Sebelum sampai ke tujuan itu, perlu diketahui sejauh mana Gereja Paroki Ratu Rosari, terutama umatnya telah mengambil bagian dalam kehidupan internal maupun eksternal Gereja selama Covid-19

Metode Penelitian
Hasil dan Pembahasan
Daftar Kepustakaan
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.