Abstract
Adapun tujuan dari penelitian kami ini, Untuk mengetahui urutan tata acara komponen-komponen dan fungsi dan makna upacara peringatan hari Dewi Saraswati bagi umat Hindu Bali di Kota Medan. Metode penelitian yang dilakukan adalah penelitian Deskriptif. Sedangkan pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu menggunakan pendekatan kualitatif. Penelitian ini dilaksanakan di Jalan Polonia No. 216 tepatnya berada di pura Agung Raksa Bhuana sebagai pura satu-satunya yang ada di Kota Medan. urutan tata acara tahap pertama pemujaan dan untuk orang yang membagikannya tidak harus seseorang yang memimpin didalam upacara, bunga yang dibagikan tadi dimasukkan kedalam saku. yang dilakukan adalah memasukkan bunga dan menyan yang tadi dipakai dalam berdoa ke dalam pedupaan, komponen-komponennya yakni air, api, dan tanah. Fungsi Upacara Hari Raya Saraswati dilakukan sebagai persembahan terhadap Dewi Saraswati dewi pelindung dan pelimpah pengetahuan, kesadaran (widya), dan sastra. Makna Ketiga komponen diatas melambangkan keberadaan tuhan, api sebagai dewa brahma, air sebagai symbol dewa wisnu, bunga sebagai simbol dewa siwa.
Talk to us
Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have
Similar Papers
Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.