Abstract

Abstrak
 Penggunaan pipa kapiler sebagai pengekspansi pada mesin pendingin skala kecil lebih menguntungkan. Kerja mesin pendingin dipengaruhi oleh bentuk dan dimensi pipa kapiler. Tujuan dari penelitian ini untuk mendapatkan CoP refrigerator yang menggunakan bahan refrigeran R-22 dan R410a dengan panjang pipa kapiler yang berbeda. Metode penelitian ini eksperimental dengan dilakukan pengambilan data melalui pengukuran. Penelitian ini menggunakan refrigeran R-22 dan R-410a untuk kebutuhan daya kompresor sebagai parameter penentu nilai CoP mesin pendingin. Variabel yang digunakan yaitu pipa kapiler yang terbuat dari tembaga dengan dimensi 3 m dan 4 m. refrigerator dioperasikan selama 70 menit, dimana setiap 10 menit dilakukan pengambilan data. Hasil penelitian menunjukan bahwa nilai tertinggi koefisien prestasi (CoP) untuk panjang pipa kapiler 3 m dengan refrigeran R-22 sebesar 2,509 dan dengan refrigeran R-410a sebesar 4,326. Untuk panjang pipa kapiler 4 m dengan refrigeran R-22 sebesar 2,752 dan dengan refrigeran R-410a sebesar 4,326. Temperatur keluaran evaporator terendah yang didapat adalah 20,5 dengan ukuran panjang pipa kapiler 3 m untuk refrigeran R-22.
 
 
 Abstract
 The use of capillary tubes as expanders in small-scale refrigeration machines is more profitable. Cooling machine work is influenced by the shape and dimensions of the capillary tube. The purpose of this study was to obtain a CoP refrigerator using refrigerants R-22 and R410a with different lengths of capillary tubes. This research method is experimental by taking data through measurements. This study uses refrigerants R-22 and R-410a for compressor power requirements as a parameter determining the CoP value of the refrigeration machine. The variable used is a capillary tube made of copper with dimensions of 3 m and 4 m. refrigerator is operated for 70 minutes, where every 10 minutes data is collected. The results showed that the highest value of the coefficient of achievement (CoP) for a capillary tube length of 3 m = 2.509208491 (R-22) and 4.326262393 (R-410a). For a capillary tube length of 4 m = 2.752102768 (R-22) and 4.326262393 (R-410a). The lowest evaporator output temperature obtained is 20.5 with a capillary tube length of 3 m for refrigerant R-22.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call