Abstract

Go-kart is a variant of a simple and small open-roof four-wheeled vehicle for motor sports. Go-kart usually races on small scale circuits. Go-kart racing is usually considered a stepping stone for motor sports that are higher and more expensive. The design of the karts is carried out by mechanical engineering students of the University of Riau based on the size of karts in general. The chassis is made of pipe with ASTM A53 pipe specifications with a tensile strength of 240 MPa with a dimension of length of 6.22 meters, an outer diameter of 33.40 mm and an inner diameter of 30.02 mm. Body building is done with fiber with a catalyst mixture ratio of 1:45. The process of painting with a ratio of primers and hardeners is 1: 4, and clear and hardener 4: 1. A kart with a chassis mass of 7.09 kg and a passenger of 70 kg has been produced, with dimensions of length 1100 mm, width of 610 mm, and distance between axes of 1050 mm. This karting uses the 1994 Astra grand engine with 7.5 HP of power, 6000 rpm rotation and 20 kg mass. The transmission system used is a double automatic type.

Highlights

  • by mechanical engineering students of the University of Riau based on the size of karts

  • in general. The chassis is made of pipe with ASTM A53 pipe specifications

  • Body building is done with fiber with a catalyst mixture ratio

Read more

Summary

Daya maksimum

3.2 Pemilihan Bahan Pertimbangan yang harus dilakukan dalam memilih bahan chassis[13-15]: 1. Performance yang dibutuhkan: Mekanikal : Kuat, tangguh, mudah dibentuk dan mudah dilas. 3. Biaya Pembuatan chassis gokart ini menghabiskan biaya yang terjangkau. 4. Hasil dan Pembahasan Telah dilakukan desain sedemikian rupa sehingga mengasilkan bentuk sasis dengan distribusi titik berat seperti Gambar 4. Distribusi titik berat pada rangka sasis Massa rangka 7,09 kg, massa pengemudi 70 kg dan massa engine 20 kg terpusat pada satu titik, seperti terlihat pada Gambar 5. Gambar 5.Titik berat tunggal pada rangka sasis Proses Pembuatan dan perakitan dapat dilihat pada Gambar 6 berikut ini. Gambar 7 adalah flow chart perakitan sasis dan bodi gokart. 5. Kesimpulan Adapun kesimpulan yang dapat diambil dari hasil perancangan dan pembuatan gokart ini adalah : a. Untuk pembuatan body dengan menggunakan fiber, perbandingan campuran catalyst dan resin adalah 1 :45, dimana 225 liter resin maka catalyst yang digunakan adalah 5 liter d. Perbandingan campuran cat antara cat dasar dengan hardener adalah 4 : 1 dan clear dengan hardener adalah 4:1

Serta Pengujian Sistem Control dan Sistem
SUSPENSI DEPAN PROTOTIPE
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call