Abstract

Stunting pada balita merupakan salah satu masalah kesehatan nasional dengan angka stunting 18,7 % di Kabupaten Rembang dan memiliki prevalensi 20, 81 % untuk Kecamatan Sulang berdasarkan Sebaran Data Sasaran dan Cakupan Layanan Esensial. Kasus balita yang mengalami stunting cukup tinggi terjadi di beberapa daerah termasuk Kabupaten Rembang khususnya di Desa Kemadu Kecamatan Sulang. Masyarakat Kemadu yang suka mengkonsumsi jajanan pentol menjadikan inspirasi untuk membuat inovasi pentol ikan sebagai pemberian makanan tambahan pada balita untuk mencegah stunting. Diharapkan dengan inovasi pentol ikan Swanggi untuk pemberian makanan tambahan pada balita dapat mengurangi angka stunting di Desa Kemadu, Kecamatan Sulang, Kabupaten Rembang.

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.