Abstract

Salah satu cara untuk meningkatkan pembangunan kesehatan di Indonesia adalah dengan menerapkan asuhan kebidanan secara komprehensif bertujuann meningkatkan derajat kesehatan Ibu dan Anak, yang dimulai dari kehamilan, persalinan, BBL, neonatus, dan nifas. Tujuan dari studi kasus ini adalah memberikan asuhan komprehensif dengan menerapkan pengetahuan dan keterampilan klinis secara langsung pada klien dengan pendekatan standar asuhan kebidanan dimulai dari pengkajian, perumusan diagnosa dan/atau masalah kebidanan, perencanaan, implementasi, evaluasi dan pencatatan asuhan kebidanan menggunakan catatan perkembangan SOAP. Jenis laporan dalam bentuk studi kasus, dilaksanakan di PMB Tri Wilaida Kecamatan Curup Timur Kabupaten Rejang Lebong, pada bulan Januari sampai Mei 2023. Subjek adalah Ny E umur 25 tahun dengan G2P1A0. Asuhan diberikan mulai dari asuhan kehamilan usia kehamilan 39 minggu dengan keluhan nyeri punggung, persalinan, BBL dan neonatus normal dan nifas normal. Hasil studi diperoleh bahwa asuhan kebidanan komprehensif yang diimplementasikan sesuai dengan standar asuhan kebidanan. Tidak ditemukan kesenjangan antara teori dan praktik, pada asuhan kebidanan kehamilan, persalinan, BBL dan Neonatus serta masa nifas. Asuhan kebidanan komprehensif dilakukan sesuai dengan standar.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.