Abstract

This article was a qualitative research type grounded theory. The purpose of this study is to analyze the creative thinking disposition through junior high school students in order to understand students’ disposition on creative thinking deeply. This study belongs to postpositivism paradigm research. According to ontological side, the reality about students’ creative thinking disposition is actually appeared on students but not or have not been understood before, it just predictable. Otherwise, according to epistemologycal side, the prediction about creative thinking disposition is needed to be more understood. That’s way qualitative research is needed to overcome students’ negative creative thinking disposition. Researcher as the instrument analyzes students’ creative thinking disposition wisely with using triangulation of the data. This study was implemented in one of the junior high school with 25 students as the subject. Based on the analysis of the data, the finding is obtained in this study are: (1) the has complete facilities with fresh air and a clean environment, (2) mathematics studying and learning process is very optimal and conducive so that it can give a positive attitude in students’ creative thinking disposition, (3) based on the result of questionnaire data, there are 20 students (80%) have a positive attitude in creative thinking disposition, although there are 5 students (20%) have a negative attitude in creative thinking disposition. We can conclude that most of the students have a positive attitude in creative thinking disposition.

Highlights

  • Abstrak.Artikel ini merupakan penelitian kualitatif tipe gounded theory

  • Berdasarkan analisis data, temuan yang dihassilkan dalampenelitian ini adalah: (1) sekolah memiliki fasilitas yang lengkap dengan udara yang segar dan lingkungan yang bersih, (2) proses belajar mengajar matematika sangat optimal dan kondusif sehingga dapat memberikan suatu sikap positif terhadap disposisi berpikir kreatif siswa, (3) berdasarkan hasil data angket, terdapat 20 siswa (80%) memiliki sikap positif terhadap disposisi berkipir kreatif, meskipun ada 5 siswa (20%) memiliki sikap yang negatif terhadap disposisi berpikir kreatif

  • Berdasarkan data di atas diketahui bahwa terdapat 20 orang siswa (80%) memiliki disposisi berpikir kreatif yang positif

Read more

Summary

Desain Penelitian

Metode kualitatif menurut Creswell (1998) digunakan karena masalah yang diteliti sangat kompleks dan peneliti bermaksud memahami situasi secara lebih mendalam serta ingin menganalisis lebih jauh lagi tentang disposisi berpikir kreatif siswa yang tidak akan dapat diketahui dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif. Kemudian Creswell (2010) jugamenyatakan bahwa kualitatif adalah jenis penelitian yang menghasilkan peneman-penemuan yang tidak dapat dicapai atau diperoleh dengan menggunakan prosedur-prosedur statistik atau cara-cara lain dari kuantifikasi. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian kualitatif ini adalah grounded theory, dengan penekanan terhadap disposisi berpikir kreatif siswa. Dalam penelitian kualitatif, grounded theory tidak berangkat dari teori untuk menghasilkan teori baru melainkan berupaya menemukan teori berdasar teori empirik, bukan membangun teori secara deduktif logis.Karena itu, grounded theory melepaskan teori dan peneliti langsung terjun ke lapangan untuk mengumpulkan data. Grounded theory dikembangkan secara induktif selama penelitian sedang berlangsung dan melalui interaksi yang terus menerus dengan data di lapangan

Teknik Pengumpulan Data
Instrumen Penelitian
Analisis Data
Conclusions
Pengecekan Keabsahan Temuan
Triangulasi Sumber
Triangulasi Teknik Pengumpul Data
Triangulasi Waktu
Paradigma Penelitian
HASIL DAN PEMBAHASAN
Kegiatan Inti
Kegiatan Penutup
Hasil Wawancara
Wawancara terhadap Guru
Deskripsi Umum Siswa dengan Kemampuan Rendah
Deskripsi Umum Siswa dengan Kemampuan Menengah
Deskripsi Umum Siswa dengan Kemampuan Tinggi
Findings
DAFTAR RUJUKAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call