Abstract

The research about picohydro power plant system has been developed in recent years. However, there is a problem in output power when using too small water debit on it. Output power can improved with a generator module and joule thief module. The generator module uses a turbine that the diameter is 4 cm to drive a permanent magnet generator while the joule thief module consists of a charger controller to control charging process of battery, 3200 mAh lithium-ion battery for storing electric power generated by the generator and a joule thief circuit to increase the electrical power that stored in the battery. This device has been tested by using 7 variations of water debit that is 0.06 liters/second, 0.066 liters/second, 0.071 liters/second, 0.077 liters/second, 0.093 liters/second, 0.138 liters/second, and 0.14 liters/second. The results showed that the increasement of power generated when water debit are increased. The maximum power generated in this power generation system is 7.75 W and its able to supply power for LED lights 220 V 3 W for 165 minutes.

Highlights

  • The research about picohydro power plant system has been developed in recent years

  • The results showed that the increasement of power generated when water debit are increased

  • Design and Development of Pico-hydro Generation System for Energy Storage Using Consuming Water Distributed to Houses

Read more

Summary

Pendahuluan

Pemanfaatan energi listrik telah dilakukan di berbagai bidang seperti pada bidang sosial, ekonomi,dan kesehatan. Menurut penelitian yang telah dilakukan oleh Erinofiardi dkk (2017), daerah pegunungan di Indonesia memiliki potensi sumber daya air yang melimpah sehingga dapat dimanfaatkan sebagai energi penggerak untuk menghasilkan energi listrik. Sistem pembangkit ini baik digunakan pada daerah pegunungan yang memiliki aliran air yang kecil sebagai sumber energinya sehingga dapat diterapkan untuk penyediaan tenaga listrik ke rumah-rumah warga yang tidak terjangkau jaringan listrik PLN. Pemanfaatan aliran air berdebit kecil sebagai pembangkit listrik telah dilakukan oleh Warsito dkk (2010) menggunakan mini turbin tipe Francis dan generator magnet permanen 3 pasang kutub yang mempunyai kecepatan putar optimal 2400 rpm (rotation per minute). Berdasarkan latar belakang yang telah dijelaskan, maka dalam penelitian ini akan membahas dan merancang sebuah Pembangkit Listrik Tenaga Pikohidro (PLTPH) menggunakan aliran air pegunungan yang dialirkan dari pipa PVC dengan debit air kecil dan memanfaatkan rangkaian joule thief untuk memaksimalkan daya yang dihasilkan dari generator dengan variasi serta debit air

Metode Penelitian
Perancangan Turbin dan Generator
Perakitan Komponen
Realisasi Alat
Analisis Data
12 V 12 V 12 V
Lama Waktu Pengisian Baterai
Daftar Pustaka

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.